JM.Net.Bolmong-Setelah di Lantik menjadi Direktur Perusahaan air minum Derah (PDAM) Bolaang Mongondow Herman kembuan memiliki konsep yang menarik dan jitu untuk peningkatan penagihan untuk pelanggan selain tata cara penagihan yang humanis juga di kabarkan Direktur, akan turun langsung lapangan. Menurutnya ini positif sebap dengan begitu kita akan mengetahui permasalahan yang ada di lapangan.” banyak yang harus kita benahi,termasuk penagihan pembayaran oleh para pelanggan sehingga itu kami sebagai pimpinan wajib turun lapangan agar dapat mengetahui dengan jelas. ” Ujar mantan Anggota DPRD Bolmong . Kamis (1/5/2023).
Kita butuh konsep konsep baru untuk keberlangsungan perusahaan ini lanjut kembuan” Baik itu kebutuhan perusahaan maupun pelayanan kepada pelanggan sehingga konsep baru ini sangat di butuhkan dengan turun langsung di lapangan kita bisa mengetahui apa apa yang masalah yang kita hadapi di lapangan terkait urusan penagihan, sarana penyaluran air kepada warga dan lain lain. ” Kata Herman.
Dia pun berharap dengan konsep ini kedepan PDAM akan lebih baik lagi.” Baik menejemenya, pelayanan dan operasional.” tandasnya.
Penulis : Iwan mokodompit.